hari jadi kab musi rawas



 
MUSI RAWAS-Memperingati hari jadi  Kabupaten Musi Rawas yang ke 71, Sumatera selatan,  dihadiri ribuan undang termasuk para bupati, gubernur tetangga dan beberapa tokoh nasional.
Hari ulang tahun (HUT) ke-71 Musirawas yang berlangsung Senin (21/4) di hadiri  2.500 undangan, termasuk beberapa tokoh nasional Dan daerah antara lain bapak Mahfud MD,gebernur sumatera selatan,sultan Mahmud badarudin III,Wakapolda sumatera selatan,ketua dan anggota DPRD,unsur muspida kabupaten musirawas ,pemuka agama,tokoh masarakat dan para mahasiswa dan pelajar
Untuk kata sambutan dari kabupaten musi rawas yaitu bapak bupati Hidwan mukti yamg menyampaikan pidato hut kabupaten musi rawas yang ke 71 yang mengambil tema “ kita jadikan masarakat musi rawas lebih sehat,cerdas,mapan,menuju penguatan musi rawas darusalam “ tema tersebut di anggap tepat mengingat misi ke 4 dalam RPJMD2010-2015 adalah : meningkatkan pelayanan public dan penyelenggaraan tata pemerintah yang baik ( good local governance)  kata  orang nomer satu di kabupaten musi rawas tersebut
Pak Bupati juga menerangkan pentingnya partisipasi segenap komponen masarakat kabupaten musi rawas sehingga di harapkan dapat bergerak menuju titik harapan kita bersama yaitu “ mewujudkan masarakat musi rawas yang berdaya saing untuk memantapkan musi rawas darusalam “ Tambahnya
Berbagai istiar bersama antara masarakat,dunia usaha,para pihak dan setiap entitas pemerintahan selama ini telah mengantarkan pembangunan di daerah kita ,terus mngalami kemajuan dari waktu ke waktu, berbagai kemajuan tersebut ,merupakan hasil kerja keras,kesungguhan,kesungguhan ,komitmen,kebersamaan dan keberpihakan kita pada rakyat, selama ini kemajuan kabupaten musi rawas telah berada pada track benar,sehingga pemerintah dan Negara mengakui dan mengapesiasinya dengan berbagai penghargaan dan kunjungan kerja pejabat Negara selama tahun 2013.semua penghargaan yang telah di capai  tersebut bukanlah tujuan akhir , namun setidaknya menjadikan indicator penilaian suatu keberhasilan atas upaya pembangunan yang kita laksanakan bersama-sama ,antara pemerintah DPRD dan seluruh lapisan masarakat kabupaten musi rawas “ tambah beliau
Acara di lanjutkan dengan  menyayikan lagu padamu negeri  dan di tutup dengan do’A.(ADV/pri)

0 Response to "hari jadi kab musi rawas"

Post a Comment